Rabu24 April 2024

Rekomendasi

Ketua DPRD Provinsi Jambi Ingatkan Vendor Pengerjaan Jalan Lakukan Sesuai Waktu Pengerjaan

Ketua DPRD Provinsi Jambi, Edi Purwant
Ketua DPRD Provinsi Jambi, Edi Purwant

AKSATANEWS.COM- Ketua DPRD Provinsi Jambi, Edi Purwanto ingatkan agar vendor pengerjaan jalan di wilayah Kumpeh dalam melakukan pengerjaan sesuai dengan waktu yang telah ditentukan. Hal ini disampaikan oleh Edi Purwanto di depan Kepala Dinas PUPR Provinsi Jambi, Fauzi dalam tinjaunnya ke Kumpeh, Selasa (23/8).

Ketua DPRD Edi Purwanto mengingatkan agar semua pekerjaan yang dilakukan sesuai dengan spesifikasi pembangunan serta sesuai dengan limit waktu yang telah di tentukan. Hal ini diingatkan oleh Edi Purwanto dikarenakan tahun-tahun sebelum masih di temukan kejadian seperti itu.

"Kami berharap vendor-vendor mengerjakan sesuai dengan waktu, karena tahun lalu kita kritik, masih ada beberapa pekerjaan yang tidak selesai, nah ini yang jadi persoalan makanya kita ingatkan, jangan sampai ini terjadi. Sehingga pak kadis kita minta di monitor betul kerjaan ini bisa tepat waktu,"ujarnya.

Edi Purwanto menyebut bahwa atensi DPRD Provinsi Jambi adalah bagaimana semua pembangunan selesai sesuai dengan limit waktunya. Sehingga pembangunan yang cepat selesai ini mampu di rasakan oleh masyarakat sehingga berdampak pada perekonomian masyarakat.

"Pembangunan jalan ini memang kita harapkan dapat di rasakan oleh masyarakat sehingga pertumbuhan ekonomi juga berjalan dengan baik,"pungkasnya.(*)

Penulis: Ndang

Editor: Anton




Komentar Facebook


Berita Terkait

Ketua DPRD Provinsi Jambi Ajak Unsur Forkompinda Kawal Penyelesain SAD 113 hingga Tuntas

AKSATANEWS.COM-Ketua DPRD Provinsi Jambi, Edi Purwanto terus mengawal penyelesaian konflik lahan Suku Anak Dalam (SAD) 113 dengan PT Berkah Sawit Utam

Read more

Faizal Riza: Kita Minta Dikaji Kenaikan BBM Karena Berdampak Pada Perekonomian Masyarakat

AKSATANEWS.COM-Wakil Ketua DPRD Provinsi Jambi dari Fraksi Partai Gerindra Faizal Riza menyikapi ancang-ancang Pemerintah Pusat akan menaikkan harga B

Read more

Pansus 4 DPRD Jambi Konsultasikan Ranperda Penyelenggaraan Batubara ke Dirjen Angkutan Jalan

AKSATANEWS.COM- Pansus 4 DPRD Provinsi Jambi masih berproses dalam membahas tiga Rancangan Peraturan Daerah, termasuk baru-baru ini, Pansus 4 DPRD Pro

Read more

Pansus 4 Konsultasi ke Kemendikbud terkait Ranperda Pelestarian Budaya Melayu Jambi

AKSATANEWS.COM- Pansus IV DPRD Provinsi Jambi kembali melakukan pembahasan terkait dengan rancangan peraturan daerah Provinsi Jambi tentang perubahan

Read more

Pansus I Konsultasi Ranperda Pendidikan Pancasila dan Wawasan Kebangsaan ke BPIP

AKSATANEWS.COM-Pansus I DPRD Provinsi Jambi melakukan rapat konsultasi Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BIPP) Sekretariat Kepresidenan RI. Adapun

Read more

DPRD Sampaikan Pandangan Umum Fraksi Terhadap 7 Ranperda Pemprov Jambi

AKSATANEWS.COM-Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Jambi melaksanakan rapat paripurna dengan tiga agenda di ruang sidang Paripurna. Senin,

Read more