Kamis26 Desember 2024

Rekomendasi

Ketua DPRD Provinsi Jambi Tegaskan Komitmen Gubernur dan Vendor Bangun Jalur Khusus Batu Bara

Ketua DPRD Provinsi Jambi, Edi Purwanto
Ketua DPRD Provinsi Jambi, Edi Purwanto

AKSATANEWS.COM- Ketua DPRD Provinsi Jambi, Edi Purwanto menegaskan kepada Gubernur Jambi termasuk kepada vendor komitmen dalam melaksanakan pembangunan jalan khusus batu bara. Edi Purwanto menyebut bahwa mewakili masyarakat Jambi menunggu progres dari adanya jalan khusus batu bara.

"Saya juga tegaskan komitmen pak gubernur dan vendor yang akan melaksanakan membuat jalan khusus batu bara. Ada tiga vendor itu untuk segera di laksanakan dan janjinya 15 bulan,"ujarnya.

"Kami tunggu dan kami akan cermati juga akan cek dan awasi sehingga memang 15 bulan bisa selesai,"tambahnya.


Disisi lain, Edi Purwanto juga menanggapi terkait dengan skenario lewat jalur sungai. Pada kesempatan ini, Edi Purwanto mengungkapkan bahwa Ia mendengar adanya koordinasi yang belum optimal.

"Saya mendengar belum optimal baik dengan kementerian perhubungan kemudian BWSS itu belum optimal, harapan saya ketika gubernur sudah memiliki kebijakan itu harusnya OPD-OPD jemput bola membangun relasi sehingga niatan yang baik itu bisa terwujud,"ucapnya.

"Kalau ada niatan baik tanpa ada langkah-langkah strategis sulit untuk terwujud tapi intinya mudah-mudahan jadi kebijakan yang sama dan baik di laksanakan,"pungkasnya.(*)




Komentar Facebook


Berita Terkait

Dewan Minta Pemprov Percepat Realisasi APBD 2022 Jelang Akhir Tahun

AKSATANEWS.COM-Anggota Badan Anggaran (Banggar) DPRD Provinsi Jambi Abun Yani meminta Pemerintah Provinsi Jambi mempercepat realisasi APBD tahun 2022.

Read more

Dewan Tinjau Pembangunan Box Culvert, Sebut Pengerjaan Tidak Maksimal

AKSATANEWS.COM-Anggota DPRD Provinsi Jambi tinjau langsung pengerjaan box culvert di jalan Patimura, tepatnya di depan swalayan Fresco Kota Jambi, Min

Read more

Ketua DPRD Provinsi Jambi Hadiri Rapat Pengendalian Inflasi Bersama Kemendagri

AKSATANEWS.COM-Ketua DPRD Provinsi Jambi, Edi Purwanto menghadiri rapat pengendalian Inflasi daerah bersama dengan Kemendagri, Senin (7/11) di Kantor

Read more

Komisi I Minta Pemindahan Aktivitas Perkuliahan IKABAMA ke Gedung SMK 3 Dipersiapkan Dengan Baik

AKSATANEWS.COM- Anggota Komisi 1 DPRD Provinsi Jambi, Kemas Alfarabi minta pemindahan aktivitas perkuliahan mahasiswa IKABAMA ke gedung SMK 3 Jambi di

Read more

Benahi Pengelolaan Panti Sosial, Komisi IV DPRD Provinsi Jambi Studi Banding Ke Dinsos DKI Jakarta

AKSATANEWS.COM- Komisi IV DPRD Provinsi Jambi Melakukan Studi Banding ke Dinas Sosial Provinsi DKI Jakarta.Kunjungan Komisi IV ini di Pimpin Oleh Waki

Read more

Ketua Komisi lV Minta SMA TT Bungo Dijadikan SMK Unggulan

AKSATANEWS.COM-Ketua Komisi IV DPRD Provinsi Jambi Fadli Sudria meminta Dinas Pendidikan Provinsi Jambi agar SMA Titian Teras yang berada di Babeko, K

Read more