Kamis25 April 2024

Rekomendasi

Ketua DPRD Edi Purwanto : Jika Ada Dewan Terima Gratifikasi Laporkan

Ketua DPRD Provinsi Jambi, Edi Purwanto bersama dengan Gubernur Jambi dan kepala daerah kabupaten kota se provinsi Jambi, melakukan penandatanganan pernyataan komitmen antikorupsi, antigratifikasi, antipungli dan antisuap dalam perencanaan dan penganggaran APBD.
Ketua DPRD Provinsi Jambi, Edi Purwanto bersama dengan Gubernur Jambi dan kepala daerah kabupaten kota se provinsi Jambi, melakukan penandatanganan pernyataan komitmen antikorupsi, antigratifikasi, antipungli dan antisuap dalam perencanaan dan penganggaran APBD.

Aksatanews.com- Ketua DPRD Provinsi Jambi, Edi Purwanto bersama dengan Gubernur Jambi dan kepala daerah kabupaten kota se provinsi Jambi, melakukan penandatanganan pernyataan komitmen antikorupsi, antigratifikasi, antipungli dan antisuap dalam perencanaan dan penganggaran APBD.

"Untuk menginginkan kita semua, agar memang menjauhkan diri dari semua bentuk modus korupsi, baik yang dilaksanakan dengan sengaja maupun tidak sengaja," ujar Edi. Selasa, (13/9/2022).

Ketua DPRD Edi mengatakan dalam upaya pencegahan korupsi dan gratifikasi dirinya meminta seluruh pihak untuk bisa bekerjasama. Jangan sampai ada yang mengakomodir bentuk permintaan mengatasnamakan DPRD.

"Yang paling saya ingatkan adalah pokir yang dikerjakan oleh anggota dewan. Saya juga ingatkan berkali-kali ke OPD untuk tidak mengakomodir bentuk permintaan yang atas namakan dewan," jelasnya.

Ia mengatakan, jika ada anggota DPRD Provinsi Jambi yang dalam proses reses atau kegiatan lainnya melakukan tindakan gratifikasi atau semacamnya. Ia meminta agar segera dilaporkan. 

"Jika ternyata ada anggota dewan yang mengerjakan ini, laporkan saja. Terutama kepada saya," ujarnya. (har)




Komentar Facebook


Berita Terkait

Banjir Masih Jadi Masalah di Kota Jambi, Anggota DPRD Jambi Usulkan Anggaran Perbaikan Drainase

AKSATANEWS.COM - Persoalan banjir dalam wilayah Kota Jambi saat ini masih menjadi masalah di tengah masyarakat. Lihat saja, hujan deras mengguyur Kota

Read more

Akmaludin sebut Pergub soal turunan Perda Penyelenggaraan Pondok Pesantren Perlu di Kawal

AKSATANEWS.COM- Peraturan Gubernur Jambi sebagai turunan dari lahirnya Ranperda Penyelenggaraan Pondok Pesantren ketika di Perdakan perlu dikawal. Hal

Read more

Pinto Minta Pemerintah Pusat dan DPR Carikan Formulasi Pola Alokasi BBM Subsidi dan Pengawasan

AKSATANEWS.COM-Wakil Ketua DPRD Provinsi Jambi, Pinto Jayanegara meminta agar pemerintah pusat dan DPR mencari formula dalam persoalan bahan bakar min

Read more

Gali Informasi Ranperda Pertumbuhan Ekonomi Hijau, Pansus III DPRD Provinsi Jambi Stuba ke KLHK

AKSATANEWS.COM- Mendapatkan data dan informasi terkait peraturan perundangan-undangan, arah kebijakan nasional, anggota Pansus III DPRD Provinsi Jambi

Read more

Ketua DPRD Minta Pemprov Jambi Ingatkan Rekanan Jaga Kualitas Pekerjaan

Aksatanews.com-Ketua DPRD Provinsi Jambi Edi Purwanto meminta agar Pemerintah Provinsi Jambi untuk mengingatkan pihak ketiga atau rekanan, agar menjag

Read more

DPRD Provinsi Jambi Minta PetroChina Bantu Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat

AKSATANEWS.COM-DPRD Provinsi Jambi meminta Petro China memikirkan nasib masyarakat terutama di daerah wilayah kerja. Hal itu disampaikan oleh Ketua DP

Read more