Sabtu23 November 2024

Rekomendasi

Sempat Dilaporkan Hilang, Petani Karet di Tanjabbar Ditemukan dalam Perut Ular Piton

Illustrasi

AKSATANEWS.COM-Seorang warga RT 04, Dusun Betara 8, Desa Terjun Gajah, Kecamatan Betara, Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjabbar) ditemukan dalam perut ular piton.

Korban bernama Zahra (52). Perempuan yang sehari hari bekerja sebagai petani pemotong karet itu sempat dinyatakan hilang beberapa hari lalu.

Namun setelau dilakukan pencarian, warga menemukan seekor ular piton besar. Kecurigaan warga bertambah setelah melihat perut piton yang cukup besar.

 Kepala desa Terjun Gajah, Anto mengatakan, kejadian itu diduga saat korban tengah memotong karet di kebun. Namun, hingga sore korban tidak kunjung pulang dan dilaporkan hilang.

Masyarakat mencoba mencari korban hingga malam hari. Karena tidak ditemukan pencarian dilanjutkan siang harinya.

"Setelah kita lanjutkan pencarian siang hari ini, kita menemukan ular piton besar. Nah dari situlah kita curiga ular tersebut memakan ibu Zahra," katanya, Senin (24/10/2022)

Benar saja, setelah ular itu dipotong ternyata korban ada di dalam perut ular piton itu. "Setelah kita tangkap memang benar ibu tersebut ada di dalam perut ular," ujarnya

Saat ini kata, jenazah korban sedang disemayamkan di rumah duka untuk dikebumikan. "Sekarang kami sedang di rumah duka," tandansya.(*)



Komentar Facebook


Berita Terkait

Hesti Haris Harap Program PKW Ciptakan Lapangan Kerja Baru

AKSATANEWS.COM-Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Jambi, Hj.Hesnidar Haris,S.E. (Hesti), mengharapkan program Pendidikan Keca

Read more

Al Haris Terus Upayakan Selesaikan Permasalahan Angkutan Batubara

Kinerja Al Haris Atasi Permasalahan Angkutan Batubara Tunjukkan Hasil Nyata AKSATANEWS.COM-Dr.Sarbaini,S.H.,M.H., selaku Tim Kuasa Hukum Pemerintah P

Read more

Kapolda Baru Harus Benahi Internal

Irjen Rusdi Hartono Resmi Jabat Kapolda Jambi AKSATANEWS.COM-  Irjen Pol Rusdi Hartono resmi menjabat Kapolda Jambi setelah dilantik oleh Kapolri J

Read more

Pemprov dan Polda Jambi Batasi Hanya 3.500 Angkutan Batubara Beroperasi Setiap Hari

AKSATANEWS.COM-Mengantisipasi terjadinya kemacetan di jalan raya, Pemerintah Provinsi Jambi bersama Polda Jambi akan melakukan pembatasan operasional

Read more

BREAKING NEWS! Kapolda Jambi Dimutasi

AKSATANEWS.COM-Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo, mengeluarkan Surat Telegram tentang mutasi beberapa jenderal di jajarannya. Salah satuny

Read more

Kapolda Siap Hadiri Pelantikan Pengurus SMSI Provinsi Jambi

AKSATANEWS.COM- Pengurus Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Provinsi Jambi menyambangi Polda Jambi, Senin (10/10/2022). Kedatangan Pengurus SMSI Jam

Read more